BULUKUMBA, RAKYATSULSEL – Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Bulukumba menyoroti proyek pembangunan tujuh ruang kelas baru (RKB) di SMP Negeri 1 Bulukumba yang hingga kini belum rampung.
BULUKUMBA, RAKYATSULSEL – Panitia Khusus (Pansus) Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Bulukumba menyoroti proyek pembangunan tujuh ruang kelas baru (RKB) di SMP Negeri 1 Bulukumba yang hingga kini belum rampung.